Minggu, 14 November 2010

Belajar mudah Window 7

Windows 7 merupakan produk sistem operasi (operating system) dari microsoft. Windows 7 merupakan pengganti windows vista. Windows 7 menawarkan berbagai fitur yang telah ada di versi windows sebelumnya, dengan adanya perbaikan dalam hal keamanan dan kompatibilitas software dan hardware, efektifitas resources komputer serta tampilan yang lebih menarik.
Namun ada beberapa kelemahan diantaranya software yang berbasis windows xp belum sepenuhnya bisa berjalan di Windows 7, beberapa hardware produl lama tidak mengeluarkan driver untuk windows 7, menyebabkan pengguna harus membeli produk (hardware) baru agar bisa berfungsi maksimal di windows 7.

Berikut ini adalah artikel komputer tentang tips trik dan tutorial Windows 7 untuk pemula


1. Cara mempercepat /meningkatkan performa windows 7
2. Cara menonaktifkan UAC (User Account Control) windows 7
3. Menonaktifkan autoplay/autorun di windows 7
4.Cara Uninstal Tablet PC component di windows 7
5.Cara menonaktifkan (disable) automatic update di windows 7
6.Mengubah tampilan windows XP menjadi Windows 7
7.Download ebook tips dan trik Windows 7
8.Mempercepat tampilan menu di start menu windows 7
9.Menonaktifkan (disable) telephony service di windows 7
10. Menonaktifkan (disable) fax service di windows 7

11. Menghapus file prefetch dan temporer di windows 7
12. Menonaktifkan (disable) error reporting windows 7
13. Cara menonaktifkan (disable) screen saver saat menonton film
14. Menggunakan disk cleanup untuk membersihkan file sampah windows 7
15. Cara melihat spesifikasi hardware yang terpasang di komputer
16. Cara membuat partisi hardisk di windows 7 (bagian 1)
17. Cara buat partisi hardisk di windows 7 (bagian 2)
18. Cara memperbesar ukuran partisi hardisk di windows 7
19. Cara menghapus partisi hardisk di windows 7


20.Cara menambah virtual memori untuk meningkatkan performa windows 7
21.Cara backup dan restore registry windows 7
22.Cara memasang gambar (logo) sendiri di system properties windows 7
23. Cara menghilangkan user login (password logon) screen di windows 7
24. Mengaktifkan fitur transparan pada themes di windows 7 (enable transparency)
25. Cara menghilangkan tanda panah shorcut icon di windows 7
26. Cara membuat slide show themes windows 7 dengan gambar sendiri
27. Download themes windows 7 gratis (free windows 7 themes)
28. TweakUI untuk mengatur settingan Windows 7

Silahkan dicoba artikel komputer di atas, mudah-mudahan bisa bermanfaat dan berfungsi dengan baik di komputer anda.

Untuk mencari lebih banyak tutorial windows 7 bisa dicari disini panduan windows 7 bahasa Indonesia

Tidak ada komentar:

Posting Komentar